Wednesday, August 29, 2007

S A T U by D E W A 19

Aku ini adalah dirimu
Cinta ini adalah cintamu
Aku ini adalah dirimu
Jiwa ini adalah jiwamu
Rindu ini adalah rindumu
Darah ini adalah darahmu

Chorus:

Tak ada yang lain selain dirimu
Yang selalu kupuja
Kusebut namamu di setiap embusan nafasku
Kusebut namamu, kusebut namamu
Dengan tanganmu aku menyentuh
Dengan kakimu aku berjalan
Dengan matamu aku memandang
Dengan telingamu aku mendengar
Dengan lidahmu aku bicara
Dengan hatimu merasa

Monday, August 20, 2007

Hey Cantik by Shaggydog

Satu hal yang paling kusuka dari dirimu
Adalah ketika kupandang kedua bola matamu
Tak bosan tak jemu-jemu kan kupandang selalu
Di saat engkau dekat atau jauh

Sayang seribu sayang kau ada yang punya
Ku selalu bermimpi tuk bisa memilikimu

Reff :

Hei kamu yang cantik jangan berpaling dahulu
Aku masih ingin memandangmu
Hei kamu yang cantik kuingin dekat denganmu
Tapi ku takut dengan pacarmu

Sayang seribu sayang kau ada yang punya
Ku selalu bermimpi tuk bisa memilikimu
Kuambilkan bulan bila memang kau mau
Apa saja cantik tuk bisa mendapatkanmu

Reff :

Hei kamu yang cantik jangan berpaling dahulu
Aku masih ingin memandangmu
Hei kamu yang cantik kuingin dekat denganmu
Tapi ku takut dengan pacarmu

Sempurna by Andra & The Backbone

Kau begitu sempurna
Di mataku kau begitu indah
kau membuat diriku akan slalu memujamu

Disetiap langkahku
Kukan slalu memikirkan dirimu
Tak bisa kubayangkan hidupku tanpa cintamu

*
Janganlah kau tinggalkan diriku
Takkan mampu menghadapi semua
Hanya bersamamu ku akan bisa

Reff:

Kau adalah darahku
Kau adalah jantungku
Kau adalah hidupku
Lengkapi diriku
Oh sayangku, kau begitu
Sempurna.. Sempurna..

Kau genggam tanganku
Saat diriku lemah dan terjatuh
Kau bisikkan kata dan hapus semua sesalku

Bersama Bintang by Drive

senja kini berganti malam
menutup hari yang lelah
dimanakah engkau berada
aku tak tahu dimana

pernah kita lalui semua
jerit, tangis, canda tawa
kini hanya untaian kata
hanya itulah yang aku punya

Reff

tidurlah... selamat malam
lupakan sajalah aku
mimpilah... dalam tidurmu
bersama bintang

sesungguhnya aku tak bisa
jalani waktu tanpamu
perpisahan bukanlah duka
meski harus menyisakan luka

back to reff

lupakan diriku... lupakan aku
mimpilah dalam tidurmu bersama bintang

Monday, August 13, 2007

Mother

a little boy looks sleepy laying down on the chair of the train. and in the left side of that boy sitting a man with white hair and wearing a white skirt. the man looks old and he's reading a newspaper. While the man reading a newspaper, a tiny woman cross in front of that man. be continued

Selamat Ulang Tahun

Kalimat tersebut seringkali dilontarkan pada seseorang yang merayakan hari kelahirannya. perayaan ulang tahun (disingkat ultah) biasanya diisi dengan siram air ke tubuh rekan atau sahabat yang berulang tahun. bisa juga dengan telor dan sebagainya sesuai kreativitas masing-masing orang. atau yang berultah seringkali diminta sahabat atau sejawat membelikan makanan atau minuman. ramai banget deh pokoknya.

Tapi tahukah, ternyata kebiasaan itu mendapat sorotan dalam syariat agama Islam, khususnya merayakan dan mengucapkan selamat ulang tahun. acuannya sih tak lain adalah Al Quran dan sunah yang menjadi pedoman wajib umat muslim.

Perhatikan sebuah firman Allah yang berbunyi : Allah menerima amal saleh setiap umat muslim. menilik dari kalimat yang ditulis miring, apa saja sih kriteria amal saleh? dua hal yang masuk kriteria tersebut, yakni ikhlas karena Allah dan mengikuti sunah Rasulullah SAW.

Terkait dengan ucapan selamat ulang tahun, bisa ditengok dari kebiasaan saat Rasulullah SAW dan sahabat-sahabatnya masih hidup. budaya itu tak tampak dalam kehidupan mereka sehari-hari, baik mengucapkan selamat ulang tahun maupun merayakannya. bukankah segala ucapan, perbuatan, dan ketetapan dari Rasulullah SAW adalah sunah? dengan begitu bila diikuti maka akan mendapat pahala dan jika tidak, tak mendapat apa-apa. begitu kan syariatnya?

Maka dari itu sudah sepatutnya kita sebagai umat muslim tidak mengucapkan selamat ulang tahun dan merayakannya sebagaimana yang dicontohkan Nabi Muhammad SAW. dengan begitu kita akan mendapat pahala sebagai bekal kita ketika menghadap Allah suatu saat nanti. namun bila berat dan tetap melakukannya, maka sia-sia saja. silakan pilih ...............


Saturday, August 11, 2007

APES

menerima panggilan kerja siapa sih yang ga senang? apalagi setelah melewati serangkain tes langsung diterima kerja. masa-masa awal masuk kerja dibalut perasaan deg-degan dan malu. karena tidak tahu apa yang harus dikerjakan dan belum mengenal teman-teman di kantor dengan baik.

masuk kerja juga membuat diri bangga. yah soalnya pengalaman kerja kan sudah dikantongi. terlebih umumnya perusahaan kan lebih suka cari karyawan yang sudah berbekal pengalaman kerja. ya sudah jalani aja dengan baik kerjaan yang sudah digenggaman.

tiga tahun berjalan mimpi buruk itu datang. dengan alasan efisiensi terpaksa kerjaan ditinggalkan alias berhenti atau tepatnya dipecat. tak ada lagi tawa dan canda ceria. nggak bisa lagi pinjem uang kalau sedang tidak ada duit atau terbelit utang sama orang lain. kebersamaan dan keakraban lenyap bak ditelan bumi. kemana lagi harus cari kerjaan. balik lagi deh seperti dulu print lamaran dan foto copy berbagai dokumen untuk ngelamar kerjaan.

pengalaman kerja hampir sama dengan lamanya menganggur. masukkin lamaran ke sana ke mari hasilnya nihil. panggilan tak kunjung datang. melamar jadi reporter berbekal pengalaman menjadi editor belum bisa juga menarik minat perusahaan meminang untuk menjadi karyawan. apessss